Logo Easibizz di gambarkan sebuah Troly yang berwarna hijau, dan sebuah tulisan “eaSiBizz” yang berada di tengah troly. Selain itu juga terdapat tagline dari “eaSiBizz” yaitu, ,“Easy and Free For Your Business”.
Deskripsi :
- Troly berwarna hijau :
Menggambarkan sebuah proses bisnis, dan warna hijau mengartikan go green. Jadi, meski berbisnis kita juga tetap harus melestarikan lingkungan.
Menggambarkan sebuah proses bisnis, dan warna hijau mengartikan go green. Jadi, meski berbisnis kita juga tetap harus melestarikan lingkungan.
- “eaSiBizz” berwarna biru :
Tulisan “eaSiBizz” yang berwarna biru menggambarkan tentang almamater ITS yang memiliki warna biru.
Tulisan “eaSiBizz” yang berwarna biru menggambarkan tentang almamater ITS yang memiliki warna biru.
- Tagline berwarna merah :
Tulisan berwarna merah merupakan melambangkan untuk lebih menekankan dari tagline itu tersendiri.
Tulisan berwarna merah merupakan melambangkan untuk lebih menekankan dari tagline itu tersendiri.